Kamis, 10 September 2015

Unsur-unsur Seni Rupa

Titik adalah unsur seni rupa dua dimensi yang paling dasar. Titik dapat dikembangkan menjadi garis dan bidang. Titik merupakan unsur penting dalam seni rupa. Sebagai bukti adalah adanya lukisan bergaya impresif dengan teknik mengkombinasikan berbagai variasi ukuran dan warna titik hingga membentuk suatu kesatuan wujud. Lukisan seperti ini sering disebut beraliran pointilisme.




Selengkapnya : Slide Presentasi Unsur-unsur Seni Rupa




Sumber :
weblog Esa Unggul

1 komentar :

  1. Artikel yang bermanfaat dan menambah wawasan....

    Jangan lupa kunjungi halaman ini
    http://mesinantrianmakingsolution.blogspot.co.id
    http://alatskpberkualitas.blogspot.co.id
    --------------------------
    IT Marketing
    PT Cendana Teknika Utama
    0813 1020 7780

    BalasHapus

Realted Posts